Analisa saham harian 28 April 2017 By Investor Muda
IHSG terkoreksi tanggal 27 April namun Asing masih mencatatkan beli pada perdagangan kemarin, IHSG masih rawan terkoreksi menjelang libur akhir pekan + hari buruh (1 mei). perhatikan saham-saham konstruksi yang baru mengeluarkan laporan keuangan
IPO : Sanurhasta Mitra ; Forzaland
DEVIDEN : AKRA ; ASII ; KAEF ; MFMI ; PTBA ; TCID ; TURI
RUPS ; ASMI ; TINS ; MKPI ; PSKT ; YULE ; LPIN
Berita Emiten:
- Siapkan Capex Rp330 Miliar, AGII Akan Bangun 11 Stasiun Pengisian Gas
- Kuartal I-2017, Laba Bersih Maybank Indonesia Tumbuh 10,4%
- Pendapatan INCO Kuartal I/2017 Naik 32,38%
- Pembiayaan Proyek PLTU Cirebon II INDY Tuntas Semester Ini
- INDY Anggarkan Capex US$88,1 Juta Tahun Ini
- Laba Bersih DOID di Kuartal I/2017 Meroket 700%
- Akhirnya INDY Cetak Laba US$22,1 Juta di Kuartal I/2017
- Laba bersih Bukit Asam Melonjak 262% di Kuartal I/2017
- Korporasi konstruksi dan investasi milik negara, PT Waskita Karya (Persero) Tbk., membukukan laba bersih Rp450 miliar per kuartal I/2017, atau meningkat lebih dari 3 kali lipat dibandingkan dengan Rp124 miliar pada kuartal I/2016
- HARGA KARET 27 APRIL: Turun Hampir 2% Tertekan Ketidakpastian Rencana Pajak Trump
- Laba Bersih Jasa Marga Naik Jadi Rp522,8 M
HRUM Entry 2580 – 2630
R1: 2680 R2: 2820
S: 2500
Official Account Line Investor Muda
https://line.me/R/ti/p/%40investormuda
Instagram Investor Muda
https://www.instagram.com/investor.muda/?hl=en
Website Investor Muda
Disclaimer : Stockpick ini bersifat sebagai informasi, bukan sebagai perintah atau larangan untuk beli dan jual. Risiko dan keuntungan dalam berinvestasi menjadi tanggung jawab dari pelaku pasar.